Ende Media Blog

 
Ende Nusa Bunga
saya ucapkan kepada anda semua yang telah mengunjungi blog ini, semoga saja apa yang saya tampilkan dihalaman ini dapat menyenangkan para pengunjung. Dan dapat memberikan nilai dalam hidup anda
Cinta itu indah ... Kebersamaan adalah kesempurnaan dari cinta .. Bila kita tidak bisa bersama lagi .. Cinta itu akan tetap indah namun tidak sempurna lagi
Kenapa anda buka blog ini?
Sekedar lihat posting baru
pengen buka2 aza
pengen kenal ama yang punya blog
pengen nyari informasi dan menambah wawasan
Nggak tau
  
pollcode.com free polls
   
NeoWorx
ShotBox
Name :
Web URL :
Message :
Sekilas Tentang Kota Ende
Senin, 06 Agustus 2007

Anda pingin tahu tentang Kota Ende …silakan membacanya…..

Kota Ende adalah ibu kota Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Kota ini terletak di pesisir selatan Pulau Flores. merupakan kota terbesar di Flores.

Kabupaten Ende adalah sebuah kabupaten di Pulau Flores, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Luas kabupaten ini ialah 2.046,6 km² dan populasi ±250.000 jiwa. Ibu kotanya ialah Kota Ende.

ENDE adalah kota yang terletak di pantai selatan pulau Flores. Jika melihat panjangnya, maka kota ini kira-kira terletak di tengah. Kota Ende menghadap ke pantai Selatan, tapi tak seluruh landscape-nya didominasi dataran landai. Kota tersebut didirikan di atas kawasan perbukitan di pantai selatan pulau Flores.

Kota ini seperti melengkungi sebuah bukit besar yang permukaan bagian atasnya datar berbentuk meja, sehingga terkenal dengan gunung meja tetapi, bukit yang menyerupai meja ini tidak hanya bisa dilihat dari atas helicopter/pesawat, melainkan cukup Anda jelajahi bagian Kota Ende yang agak tinggi menuju pinggir kota dan nikmati keindahan bukit meja itu sampai bagian atasnya.

Ende juga terkenal dengan memiliki bangunan seperti Katedral-nya, yang pernah digunakan balatentara Jepang sebagai markas besar ang­katan laut Jepang di kawasan itu. Maklum, Flores merupakan benteng Jepang menghadapi serbuan pasukan sekutu dari arah Australia. Kota Ende sekaligus menyajikan pemandangan pelabuhan laut yang tra­disional.

Di pelabuhan itu, Anda masih bisa menyaksikan kapal-kapal tradisional besar dan kecil berlabuh dan berangkat ke laut. Tentu saja di sekitarnya ada banyak penjual hasil laut yang siap melayani kita. Sayangnya, udara di Kota Ende masih terlalu panas. Padahal, letaknya di kawasan perbukitan seperti menarik banyak wisatawan dengan udara sejuk.

Kota ende memiliki sebuah danau yang begitu menarik dan sampai sekarang banyak di kunjungi oleh wisatawan asing untuk melihat keindahan danau kelimutu. Danau tersebut memiliki keajaiban tersendiri karena warnanya dari ketiga danau tersebut yang sering berubah dan bisa memberikan kekaguman tersendiri buat para pengunjung yang ingin melihat keindahan danau tersebut. Bisa di katakan bahwa danau tersebut menyimpan misteri tersendiri kerena sering berubah warnanya….

Selain dengan keindahan danau kelimutu,kota ende memiliki kehidupan budaya adat istiadat yang tinggi di setiap

posted by Vid @ 20.56  
5 Comments:
Posting Komentar
<< Home
 
About Me

Name: Vid
Home: jkt, Zmd, quepank, Ende,Ndona, Indonesia
About Me: David Darian, with nickname Vid, was born in ende, 26th June 1983. vid career is started as system information teknology .
See my complete profile
Previous Post
Archives
Links
Powered by

Free Blogger Templates

BLOGGER

© 2005 Ende Media Blog Template by Isnaini Dot Com